
Seperti dilansir oleh sukabumiupdate.com, salah seorang penyumbang medali emas bagi kontingen Indonesia pada gelaran Asian games 2018 ini adalah Ujang Hasbuloh. Ujang Hasbuloh adalah pemuda asal Surade kabupaten Sukabumi yang saat ini sedang menempuh pendidikan di Universitas...